Kali ini saya ingin sharing sedikit tentang Cara Memasang Reply Pada Kotak Komentar, cara ini saya temukan dari artikel mbah Google. Baiklah langsung saja ya, simak dengan seksama.
- Pertama silahkan join dahulu ke blog anda di Blogger
- Pilih rancangan/design, mari perhatikan dahulu address bar sobat, maka di sana akan ada no blogID sobat & hal terpenting ialah sobat sekalian harus copy dan simpan nomor tersebut karena akan kita pergunakan di tips ini
- Setelah itu, masuklah ke Edit HTML, download template anda untuk mengantisipasi kesalahan dari edit HTML yang dilakukan. Kemudian beri tanda centang pada Expand Template Widget
- Cari kode ini <dd class='comment-footer'> gunakan Ctrl F untuk mempermudah proses pencarian. Jika kode tersebut tidak ditemukan Anda bisa mencari kode alternatif seperti ini <b:include data='comment' name='commentDeleteIcon'/>
- Setelah menemukan salah satu kode di nomor 4, silahkan paste script di bawah & letakkan di bawah kode nomor 4
<a expr:href='"https://www.blogger.com/comment.g?blogID=Masukan Blog ID Anda Disini&postID=" + data:post.id + "&isPopup=true&postBody=%40%3C%61%20%68%72%65%66%3D%22%23" + data:comment.anchorName + "%22%3E" + data:comment.author + "%3C%2F%61%3E#form"' onclick='javascript:window.open(this.href, "bloggerPopup", "toolbar=0,location=0,statusbar=1,menubar=0,scrollbars=yes,width=450,height=450"); return false;'><img alt='jangan hapus baris-info.blogspot.com' src='Letakkan Button Reply'/></a>
- Kemudian masukkan blogID sobat ke tempat yang sudah saya tandai & berikut Button Reply yang bisa anda pilih sesuai selera sobat
Reply Button
SAVE DAN SELESAI ! ! !
Comments
Post a Comment